Tata Kelola Pemerintahan

Jumlah Artikel : 233

Tata Kelola Pemerintahan | Edisi 194 | April 2022

Pembangunan ekonomi daerah merupakan suatu proses di mana pemerintah daerah dan masyarakat mengelola sumberdaya-sumberdaya yang ada, dengan menjalin pola-pola kemitraan antara pemerintah daerah dan pihak swasta guna penciptaan lapangan kerja, serta dapat merangsang pertumbuhan ekonomi di daerah bersangkutan (Ananda & Susilowati, 2017).

Tenaga...

Sumber: Wikipedia
Tata Kelola Pemerintahan | Edisi 194 | April 2022

Lebih 30 tahun lalu, di era orde baru, isu pembangunan KTI sepenuhnya didasarkan pada realitas ketimpangan antar kawasan. Dewasa ini, ketimpangan pembangunan tetap saja merupakan realitas yang nyata, di era reformasi. Bila saat ini pembangunan seputar KTI ingin disorot kembali, maka itu suatu pengakuan bahwa selama ini kebijakan pembangunan nasional...

Sumber: Detik News
Tata Kelola Pemerintahan | Edisi 194 | April 2022

Pada 28 September 2018, serangkaian bencana alam menghantam provinsi Sulawesi Tengah di Indonesia. Gempa bumi berkekuatan 7,5 magnitudo yang diawali dengan beberapa gempa awal menyebabkan salah satu likuifaksi tanah terparah di dunia dan menelan seluruh wilayah permukiman

Peristiwa seismik tersebut memicu beberapa gelombang tsunami, yang mencapai...

Tata Kelola Pemerintahan | Edisi 193 | Maret 2022

Otonomi khusus telah 18 tahun dilaksanakan di Papua dan Papua Barat. Meski terletak di bagian timur Indonesia, Papua selalu menjadi pusat perhatian bangsa kita dan bahkan secara global. Kepedulian besar-besaran telah diutarakan oleh banyak lembaga, baik pemerintah pusat maupun lembaga donor dari negara lain. Beberapa sektor tidak dapat disangkal telah...

Tata Kelola Pemerintahan | Edisi 193 | Maret 2022

Opini Prof JC Tukiman Taruna (JCT), Kompas, Senin, 14/02/22, berjudul Universitas Sekolah Dasar dan Kurikulum Merdeka, membangunkan kembali ingatan pada buku karya Alm. Prof A. Mappadjantji Amien (AMA) yang berjudul Belajar Merajut Realitas: Pendidikan dari Perspektif Sains Baru (2005). Dalam pengantarnya AMA antara lain mengungkapkan bahwa perbaikan...

Sumber: Astra International
Tata Kelola Pemerintahan | Edisi 193 | Maret 2022

Konsep pembangunan Indonesia dari pinggiran, menginspirasi implementasi UU Desa di mulai dengan pendataan berkualitas. Desa merupakan satu kesatuan masyarakat berdasarkan adat istiadat dan juga hukum yang menetap dalam suatu wilayah tertentu dalam batasan-batasannya dan memiliki ikatan batin serta lahir yang sangat kuat, baik itu karena keturunan maupun...

Dok. KOMPAK-LANDASAN Fase II
Tata Kelola Pemerintahan | Edisi 193 | Maret 2022

“Saya menantang semua distrik yang ada di sini untuk bisa memfasilitasi sinergi perencanaan di wilayahnya masing-masing. Apakah semua siap? Harus siap!” Tegas Miswanto, Sekretaris Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Kampung (DPMK) Kabupaten Fakfak, Provinsi Papua Barat. Hal ini ia sampaikan pada kegiatan Pelatihan Sinergi Perencanaan bagi Distrik dan Unit...

Tata Kelola Pemerintahan | Edisi 192 | Februari 2022

Istilah toleransi belakangan ini nampaknya sangat familiar. Kata ini juga sering digunakan di berbagai forum seminar bahkan di media sosial. Sekalipun orang sering menulis kata toleransi ini di akun pribadinya, baik untuk tulisan pribadi atau polemik di kolom komentar.

Terma seperti toleransi, Pancasila, kerukunan, nampaknya dewasa ini sudah...

Tata Kelola Pemerintahan | Edisi 192 | Februari 2022

Sejumlah kebocoran data terjadi di Indonesia seperti menghantui, karena rentannya pencurian dan penyalahgunaan data pribadi yang terjadi. Siapakah yang bertanggungjawab?  Pada Maret 2019 Peretas Gnosticplayers mengklaim menjual 13 juta data akun pengguna dari Bukalapak. Pihak Bukalapak menyatakan peretas gagal menembus sistem keamanan mereka. Mei...

Tata Kelola Pemerintahan | Edisi 192 | Februari 2022
Sepak terjang peneliti muda Indonesia: berkembang pesat tapi masih terbentur banyak tantangan Mizan Bustanul Fuady Bisri, Kobe University

Komunitas peneliti punya peran besar dalam suatu negara – terlebih peneliti muda.

Di Indonesia, misalnya, mereka diharapkan mendukung impian menjadi negara maju pada 2045 melalui pembangunan berbasis...

Submission Agreement

Terimakasih atas  ketertarikan Anda untuk mengirimkan artikel ke BaKTINews. Dengan menyetujui pernyataan ini, Anda memberikan izin kepada BaKTINews untuk mengedit dan mempublikasikan artikel Anda di situs web dan situs afiliasinya, dan dalam bentuk publikasi lainnya.
Redaksi BaKTINews tidak memberikan imbalan kepada penulis untuk setiap artikel yang dimuat.  Redaksi akan mempromosikan artikel Anda melalui situs kami dan saluran media sosial kami.
Dengan mengirimkan artikel Anda ke BaKTINews dan menandatangani kesepakatan ini, Anda menegaskan bahwa artikel Anda adalah asli hasil karya Anda, bahwa Anda memiliki hak cipta atas artikel ini, bahwa tidak ada orang lain yang memiliki hak untuk ini, dan bahwa konten Artikel Anda tidak mencemarkan nama baik atau melanggar hak, hak cipta, merek dagang, privasi, atau reputasi pihak ketiga mana pun.

Anda menegaskan bahwa Anda setidaknya berusia 18 tahun dan kemampuan untuk masuk ke dalam kesepakatan ini, atau bahwa Anda adalah orang tua atau wali sah dari anak di bawah umur yang menyerahkan artikel.
 
Satu file saja.
batasnya 24 MB.
Jenis yang diizinkan: txt, rtf, pdf, doc, docx, odt, ppt, pptx, odp, xls, xlsx, ods.