Mahmud Ichi

CEO Kabar Pulau

Jumlah Artikel : 4

Masyarakat Suku Bajau Laut di Teluk Tomini, Gorontalo, Sulawesi <br> Foto : Alex John Ulaen
Lingkungan Hidup | Edisi 196 | Juni 2022

Sebagai negara kepulauan, masyarakat di Indonesia timur lekat dengan tradisi kearifan lokal kehidupan laut yang telah berusia puluhan, bahkan ratusan tahun. Akan tetapi kearifan lokal kehidupan laut itu seringkali dikesampingkan dalam pembangunan dan pengelolaan wilayah pesisir pulau-pulau kecil. Padahal aspek kebudayaan dalam konteks negara kepulauan...

Kawasan Taman Nasional Ake Tajawe Lolobata <br> Foto: Mahmud Ichi/ Mongabay Indonesia
Lingkungan Hidup | Edisi 193 | Maret 2022
Ada orang-orang di daerah sekitar tambang di Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, mengkapling hutan lalu jual lahan ke perusahaan tambang. Aksi kapling mengkapling ini khawatir masuk kawasan konservasi dan lindung. T Heri Wibowo, Kepala Balai Taman Nasional Ake Tajawe Lolobata (Ake Tajawe) T keluhkan hal serupa. Dugaan kuat ada pihak yang...
Suasana Desa Podol desa pertama kecamatan Tabaru Halmahera Barat <br> Foto: Kabar Pulau
Pembangunan Manusia | Edisi 190 | Desember 2021

Hari masih pagi. Jarum jam baru menunjukan pukul 07.25 WIT. Rin Bodi dan suaminya Lius Popo meninggalkan rumah menuju kebun dan dusun kelapa  yang berada kurang lebih tiga kilometer dari desa Podol Kecamatan Tabaru Kabupaten Halmahera Barat. Podol sendiri adalah satu dari enam belas desa  di kecamatan Tabaru  yang didiami masyarakat Tobaru...

Gabah dari padi lokal hasil panen Orang Tobaru <br> Foto: M. Ichi/ Mongabay Indonesia

Menanam padi beragam jenis lokal merupakan tradisi Orang Tobaru di Halmahera Barat, Maluku Utara. Benih padi warga Tobaru ini dikembangkan turun-temurun. Ada beberapa jenis padi lokal warga Tobaru sudah jarang ditemukan karena jarang ditanam. Komunitas ini mendiami sebagian besar Halmahera Barat, beberapa desa di Halmahera Utara dan Halmahera Selatan....

Submission Agreement

Terimakasih atas  ketertarikan Anda untuk mengirimkan artikel ke BaKTINews. Dengan menyetujui pernyataan ini, Anda memberikan izin kepada BaKTINews untuk mengedit dan mempublikasikan artikel Anda di situs web dan situs afiliasinya, dan dalam bentuk publikasi lainnya.
Redaksi BaKTINews tidak memberikan imbalan kepada penulis untuk setiap artikel yang dimuat.  Redaksi akan mempromosikan artikel Anda melalui situs kami dan saluran media sosial kami.
Dengan mengirimkan artikel Anda ke BaKTINews dan menandatangani kesepakatan ini, Anda menegaskan bahwa artikel Anda adalah asli hasil karya Anda, bahwa Anda memiliki hak cipta atas artikel ini, bahwa tidak ada orang lain yang memiliki hak untuk ini, dan bahwa konten Artikel Anda tidak mencemarkan nama baik atau melanggar hak, hak cipta, merek dagang, privasi, atau reputasi pihak ketiga mana pun.

Anda menegaskan bahwa Anda setidaknya berusia 18 tahun dan kemampuan untuk masuk ke dalam kesepakatan ini, atau bahwa Anda adalah orang tua atau wali sah dari anak di bawah umur yang menyerahkan artikel.
 
Satu file saja.
batasnya 24 MB.
Jenis yang diizinkan: txt, rtf, pdf, doc, docx, odt, ppt, pptx, odp, xls, xlsx, ods.