Jalan mewujudkan kesetaraan gender di Indonesia masih menemui beberapa tantangan, diantaranya dapat dilihat pada tingkat partisipasi politik dan kesempatan berkontribusi aktif dalam pembangunan yang disebabkan salah satunya karena adanya nilai-nilai patriarki dan konstruksi sosial di masyarakat. Indeks Pembangunan Gender atau IPG di tahun 2010...
Pandemi COVID-19 telah berdampak besar pada tatanan hidup berbangsa yang berpengaruh pada berbagai sektor pembangunan seperti sosial, ekonomi, budaya, kesehatan dan pendidikan. Berbagai upaya tengah dilaksanakan untuk mengatasi tantangan tersebut. Di tengah badai ini, ada banyak kisah upaya inspiratif yang tengah dikerjakan berbagai lapisan masyarakat...
“SDM unggul, Indonesia maju' adalah tema peringatan hari ulang tahun Republik Indonesia pada tahun 2019. SDM unggul menjadi prasyarat utama dalam mendukung kemajuan Indonesia di masa yang akan datang. Sejalan dengan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) juga menempatkan kualitas pendidikan yang insklusif serta kesempatan belajar yang merata sebagai...