Edisi 188 | Oktober 2021

Tata Kelola Pemerintahan

“Dalam membangun kampung, semua orang harus bekerja sama, tidak bisa jalan sendiri-sendiri.” Ungkap Yakobus F. Ramar, Kepala Distrik Oransbari Kabupaten Manokwari Selatan, Provinsi Papua Barat. Apa yang disampaikan oleh Pak Yakobus tentu benar adanya. Setiap pihak yang ada memiliki perannya masing-masing dalam memajukan suatu wilayah. Dengan menjalankan peran masing-masing dengan baik dan...

Penulis : Halia Asriyani
Foto: Dok. KOMPAK-LANDASAN Fase II

Lima orang pria terlihat duduk di lantai kayu berlapis karpet plastik. Mereka tampak serius memandangi sebuah handphone yang terhubung ke pelantang. Di tangan mereka ada kertas-kertas putih dan alat tulis. Mereka adalah kader kampung dan perangkat kampung dari Kampung Buetkar, Distrik Agats, Kabupaten Asmat, Papua. Mereka sedang khidmat mengikuti pelatihan daring Kelas AKSI yang diadakan...

Penulis : Syaifullah
Dok. PROSPPEK

Cara Bertahan Rumah Tangga Selama Krisis

Dari penjelasan di atas terdapat bukti bahwa tingkat kesejahteraan sebagian besar rumah tangga di Indonesia menurun selama krisis akibat pandemi COVID-19. Untuk mencukupi kebutuhan hidup selama pandemi, beberapa strategi diterapkan oleh rumah tangga. Gambar 5 menunjukkan beberapa coping mechanism yang umum dilakukan untuk mengatasi penurunan...

Penulis : Ridho Al Izzati
Sumber: https://id.vector.me

Pembangunan Manusia

Dalam bencana, penyandang disabilitas kerap kali tak terlihat. Mereka tak terjamah karena sistem yang terbangun sebelum bencana menyulitkan mereka untuk terlibat.

Tanpa disadari, aktor pegiat kemanusiaan juga dapat meminggirkan kelompok-kelompok lokal sehingga membuat penyandang disabilitas semakin tak terlihat.

Penelitian kami di Timor Leste menunjukkan bahwa ketika aktor...

Penulis : Thushara Dibley , Aaron Opdyke , Amanda Howard , Pradytia Putri Pertiwi
Sebagian kerusakan akibat Siklon Tropis Seroja di Dili, Timor Leste, pada April 2021. Kandhi Barnez/AP

Kekerasan terhadap anak adalah permasalahan sosial serius yang telah menjadi perhatian nasional sejak sekitar 20 tahun lalu. Lahirnya Undang-Undang Perlindungan Anak (UU No. 23 Tahun 2002) adalah bagian dari kebijakan negara untuk mencegah dan mengurangi kekerasan terhadap anak. Undang-Undang Perlindungan Anak telah mengalami perubahan sebanyak dua kali, dimana perubahan tersebut di antaranya...

Penulis : M. Ghufran H. Kordi K.

Dalam perjuangan mempertahankan kemerdekaan Republik Indonesia, Maluku mempunyai posisi yang unik. Di satu sisi, banyak pemuda dari wilayah ini yang menjadi tentara di KNIL (Koninklijk Nederlandsch-Indische Leger, Angkatan Bersenjata Belanda). Bahkan konon, di masa masa sebelumnya banyak juga warga Maluku yang menjadi tentara bayaran Belanda. Namun di sisi lain, jangan dilupakan juga bahwa...

Penulis : Dr. Indra Iskandar
Foto: Dok. Yayasan BaKTI

Lingkungan Hidup

Menjadi salah satu peserta program Indonesian Young Leaders Programme (INSPIRASI) tahun 2019 di New Zealand adalah suatu kebanggaan tersendiri yang dirasakan oleh Zulkhaidir Purwanto yang akrab disapa Zul. Selama 6 bulan berada disana, banyak pengetahuan dan hal baru yang diperoleh dan tentunya memberi faedah baginya maupun organisasi dimana ia bergiat, WastEducation Makassar.  Salah...

Penulis : Sherly Heumasse

Lukisan purba terancam hilang. Mulai terlihat bercak putih, dan pengelupasan lukisan bak petaka di depan mata.

“Kita tak bisa menghentikan kerusakan lukisan ini. Hanya berusaha memperlambatnya,” kata Rustan, arkeolog Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Sulawesi Selatan.

Selama empat tahun, BPCB membentuk tim restrukturisasi data dan identifikasi, pemantauan laju kerusakan...

Penulis : Eko Rusdianto
Lukisan cap tangan (rock art) di Leang Jarie, dengan ujung jari runcing. Di situs ini lukisan cap tangan berusia 39.400 tahun lalu. <br> Foto: Eko Rusdianto/ Mongabay Indonesia

Ekonomi

Di kaki gunung Kelimutu, yang berdiri kokoh di tanah Ende, Flores Timur, NTT terdapat sebuah desa kecil yang kaya akan potensi dan keunggulan. Kaya akan sumber daya alam pun dengan sumber daya manusianya. Desa tersebut bernama Detusoko. Sebuah desa yang beberapa tahun terakhir ini giat mengembangkan diri sebagai desa wisata. Adalah Ferdinandus Watu atau yang akrab disapa Nando seorang anak...

Penulis : Sumarni Arianto
Pasar online desa yang dikelola Bumdes dengan melibatkan anak muda desa <br> Foto: Nando Watu

Pertanian merupakan sektor penting yang menopang berlangsungnya peradaban manusia di mana pun, termasuk di Indonesia yang dikenal sebagai negara agraris, yang sebagian besar penduduknya menggantungkan diri pada sektor pertanian. Pendapatan Domestik Bruto (PDB) Indonesia pun ditopang oleh sektor pertanian.

Namun pembangunan pertanian di Indonesia masih dihadapkan pada berbagai tantangan...

Penulis : Ita Ibnu
Dok. Vestanesia.com

Submission Agreement

Terimakasih atas  ketertarikan Anda untuk mengirimkan artikel ke BaKTINews. Dengan menyetujui pernyataan ini, Anda memberikan izin kepada BaKTINews untuk mengedit dan mempublikasikan artikel Anda di situs web dan situs afiliasinya, dan dalam bentuk publikasi lainnya.
Redaksi BaKTINews tidak memberikan imbalan kepada penulis untuk setiap artikel yang dimuat.  Redaksi akan mempromosikan artikel Anda melalui situs kami dan saluran media sosial kami.
Dengan mengirimkan artikel Anda ke BaKTINews dan menandatangani kesepakatan ini, Anda menegaskan bahwa artikel Anda adalah asli hasil karya Anda, bahwa Anda memiliki hak cipta atas artikel ini, bahwa tidak ada orang lain yang memiliki hak untuk ini, dan bahwa konten Artikel Anda tidak mencemarkan nama baik atau melanggar hak, hak cipta, merek dagang, privasi, atau reputasi pihak ketiga mana pun.

Anda menegaskan bahwa Anda setidaknya berusia 18 tahun dan kemampuan untuk masuk ke dalam kesepakatan ini, atau bahwa Anda adalah orang tua atau wali sah dari anak di bawah umur yang menyerahkan artikel.
 
Satu file saja.
batasnya 24 MB.
Jenis yang diizinkan: txt, rtf, pdf, doc, docx, odt, ppt, pptx, odp, xls, xlsx, ods.