Kehadiran para pendatang yang membuka toko bahan makanan maupun warung makan yang mencirikan identitas kuliner daerah di luar Papua lambat laun menggeser keragaman pangan lokal ke beras. Hal ini yang kemudian menggeser selera konsumsi generasi muda, kata Kepala Kampung Yoka, Antonius Mebri.
...Amanda Wambalolo muda tak pernah pusing memikirkan ke mana harus mencari makan. Amanda tinggal di Kampung Yoka, di tepi timur Danau Sentani, di antara hamparan perbukitan dan aliran belasan sungai Pegunungan Cycloop.
Beragam pilihan pangan kaya karbo tumbuh di Kampung Yoka,...
Pemerintah Papua Barat bersama Komisi Pemberantasan Korupsi telah kaji ulang terhadap izin 30 perusahaan perkebunan sawit dalam dua tahun terakhir. Hasilnya, pencabutan 12 izin perusahaan sawit dan rencana cabut empat perusahaan di provinsi konservasi itu.
Dari luasan itu, ada 267.856,86 hektar izin konsesi sudah dicabut dan 43.689,93 hektar...