Program pertumbuhan ekonomi hijau (Green Growth Program) di Indonesia diperkenalkan pada tahun 2013 oleh Menteri PPN/Bappenas, didasarkan pada prinsip-prinsip perencanaan nasional yang menghargai serta melestarikan modal alam. Inisiatif ini bertujuan untuk meningkatkan ketahanan, membangun ekonomi lokal secara inklusif dan adil. Pertumbuhan ekonomi...
Indonesia merupakan pusat keanekaragaman hayati laut tertinggi di dunia dengan lebih dari 4500 spesies ikan, lebih dari 70 genus hewan karang, 18% terumbu karang dunia, 30% hutan bakau dunia, 13 spesies lamun dari 16 spesies di dunia, dan spesies rumput laut terbanyak di dunia. Indonesia memiliki 17.508 pulau dengan panjang garis pantai 81.000 km (...