Feminisme sebagai gerakan sosial mempunyai tujuan kesetaraan gender. Gender menjadi alat analisis yang penting untuk melihat posisi dalam struktur sosial di masyarakat. Gender dalam hal ini mencakup ekspresi, identitas dan peran. Mengapa analisis gender dalam gerakan sosial feminis begitu penting? Karena identifikasi gender berguna untuk menentukan peran...
Banyak orang yang bertanya kepada saya, jika ingin mempelajari feminisme dan kajian gender, dari mana harus memulai? Untuk itu saya membuat tulisan ini sebagai pengantar untuk memulai belajar soal feminisme. Feminisme yang biasa saya ajarkan di kelas adalah sebuah paradigma, sebuah pemahaman komprehensif tentang keadilan berbasis gender yang bisa...