Lembaga layanan seperti sekolah, kepolisian, rumah sakit, panti sosial, dan lembaga layanan lainnya seharusnya menjadi tempat perlindungan, pendidikan, dan pemulihan bagi masyarakat. Namun, data menunjukkan bahwa tidak jarang kekerasan seksual justru terjadi di lembaga tersebut, yang dilakukan oleh para petugas layanan yang memegang posisi kuasa.
...Pagi baru saja menyingsing di Pa’jukukang, salah satu wilayah pesisir di Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan. Di sebuah dusun kecil yang berhadapan langsung dengan laut, seorang anak laki-laki sedang membantu ayahnya menggulung jaring yang semalaman dipasang. Tak jauh dari situ, seorang gadis kecil mengayuh sepeda menuju pasar sambil membawa ember berisi ikan...
“Dahulu tanah yang hampir sehektar ini berjajar ditumbuhi pohon mete tempat menggantungnya uang dan rencana besar setelah buahnya dipanen untuk mendapatkan biji mete.” Begitu kata Bapak Lita, panggilan akrab dari Lorensius Ndera di kebun sayur belakang rumahnya.
Hari masih pagi saat fasilitator Program ...
*Untuk alasan keamanan dan perlindungan penyintas, Lena, Om Todu, Kabeku, Meki, Nenek Kabida, bukanlah nama yang sebenarnya.
PADA SATU MINGGU di tahun 2018, Lena akhirnya pulang ke rumah setelah dua tahun merantau di Malaysia sebagai pekerja migran. Ia sudah tidak sabar pulang. Tabungannya sudah cukup untuk bisa...
Sore itu, Milka Galla tengah berkutat dengan kain dan benang. Hari hampir gelap, namun pesanan jahitannya harus segera diselesaikan. Milka Galla adalah seorang difabel, sehari-hari ia menggunakan tongkat untuk berjalan. Namun kondisi itu tidak menyurutkan niatnya. Ia membuka sebuah kios jahit di bawah rumah panggungnya yang terletak di Lembang Tumbang Datu...
Kesempatan untuk magang bagi anak dengan disabilitas di Kota Ambon umumnya masih sulit. Hal ini berbeda dengan anak non disabilitas, khususnya di Tingkat Sekolah Menengah Atas. Padahal kesempatan untuk magang ini sangat penting untuk mereka memperoleh pengalaman dan belajar tentang dunia kerja. Karena itu, upaya-upaya untuk magang bagi anak dengan...