Joint Partnership Review
:

Yayasan BaKTI dan UNICEF mengadakan pertemuan Joint Partnership Review yang melibatkan pemangku kepentingan program Child Protection (CP) di Kota Makassar dan kabupten Gowa, bertempat di kantor BaKTI Makassar. Joint Partnership Review kali ini menghadirkan 16 peserta dari unsur penerima manfaat dan focal point OPD mitra kunci dari pemerintah Kota Makassar dan Gowa yang terdiri dari Bappeda, Dinas Dukcapil, Dinas Sosial, dan BAPAS Makassar.  Hadir pula Deputi Direktur BaKTI, Zusanna Gosal dan tim program BaKTI-UNICEF.  Dalam pertemuan ini Tim UNICEF melakukan penggalian informasi berkenan dengan capaian dan hasil dampak program Child Protection dengan fokus pada dua area utama program CP yaitu Pencatatan Kelahiran (Birth Registration) dan PKSAI (Pusat Kesejahteraan Sosial Anak Integratif).

Submission Agreement

Terimakasih atas  ketertarikan Anda untuk mengirimkan artikel ke BaKTINews. Dengan menyetujui pernyataan ini, Anda memberikan izin kepada BaKTINews untuk mengedit dan mempublikasikan artikel Anda di situs web dan situs afiliasinya, dan dalam bentuk publikasi lainnya.
Redaksi BaKTINews tidak memberikan imbalan kepada penulis untuk setiap artikel yang dimuat.  Redaksi akan mempromosikan artikel Anda melalui situs kami dan saluran media sosial kami.
Dengan mengirimkan artikel Anda ke BaKTINews dan menandatangani kesepakatan ini, Anda menegaskan bahwa artikel Anda adalah asli hasil karya Anda, bahwa Anda memiliki hak cipta atas artikel ini, bahwa tidak ada orang lain yang memiliki hak untuk ini, dan bahwa konten Artikel Anda tidak mencemarkan nama baik atau melanggar hak, hak cipta, merek dagang, privasi, atau reputasi pihak ketiga mana pun.

Anda menegaskan bahwa Anda setidaknya berusia 18 tahun dan kemampuan untuk masuk ke dalam kesepakatan ini, atau bahwa Anda adalah orang tua atau wali sah dari anak di bawah umur yang menyerahkan artikel.
 
Satu file saja.
batasnya 24 MB.
Jenis yang diizinkan: txt, rtf, pdf, doc, docx, odt, ppt, pptx, odp, xls, xlsx, ods.