Kopi bukan tumbuhan asli Indonesia. Komoditas ini diperkenalkan di Sulawesi Tengah sekitar tahun 1916 saat Belanda melakukan ekspansi ke Palu Sulawesi Tengah. Tanaman kopi masuk di Rano sekitar tahun 1950 ketika seorang warga Desa datang dari Palu membawa bibit Kopi hasil pembagian Pemerintah. Bibit kopi tersebut ia...
Hutan menjadi pelindung bagi warga Rano di pelosok Donggala Sulawesi Tengah. Desa yang berjarak 125 Kilometer dari Kota Palu ini dapat ditempuh dalam lima jam perjalanan dengan kecepatan normal.
Secara administratif, Rano berada dalam wilayah Kabupaten Donggala. ...