Jika mendengar tentang objek wisata laut mati, tentu kita akan langsung berpikir objek itu ada di Yordania, Timur Tengah. Tapi kawan, nyatanya Indonesia juga memiliki laut mati yang berada di Pulau Rote, Nusa Tenggara Timur.
Yang membedakan keduanya adalah, laut mati di Yordania adalah danau dengan kadar air asin yang cukup tinggi, sehingga...
Menjalani akhir pekan sembari santai di pantai memang menyenangkan, kawan. Jika membicarakan pantai di Indonesia memang tak pernah ada habisnya, maklum, Indonesia adalah negara kepulauan dengan bibir pantai yang terhampar dari ujung timur hingga ujung barat.
Indonesia termasuk negara dengan garis pantai terpanjang kedua di dunia setelah Kanada...