Konsen untuk membahas topik ini berhubungan dengan adanya kenyataan (masa sebelumnya) bahwa sistem pendidikan nasional tidak sensitif secara kontekstual dan tidak fungsional[1] bagi Kawasan Timur Indonesia (KTI) dan oleh karenanya telah terjadi diskrepansi dalam berbagai dimensi dan mutu antarkawasan, dan dalam KTI sendiri. Akibatnya brain...