Dengan lebih dari 17 ribu pulau, 108 ribu kilometer garis pantai, dan tiga perempat wilayah berupa laut, maka laut merupakan identitas dan kunci bagi kesejahteraan Indonesia. Indonesia menempati peringkat kedua sebagai negara dengan sektor perikanan terbesar di dunia setelah Tiongkok. Sektor perikanan memberikan kontribusi sebesar 27 miliar dollar...
Sebuah program khusus dari pemerintah provinsi untuk orang asli Papua dengan memanfaatkan dana otonomi khusus (otsus) untuk mengatasi persoalan gizi buruk.
Kendala geografis, keterbatasan anggaran, infrastruktur yang jauh dari memadai, hingga rendahnya kesadaran masyarakat atas kepemilikan dokumen kependudukan tak menyurutkan semangat untuk...